Sebelum kita membahas masalah obat batuk bronkitis apotik paling mujarab, terlebih dulu kita perlu mengetahui tentang penyakit batuk itu sendiri. Jika anda menganggap batuk sebagai penyakit, anggapan itu ternyata salah, batuk adalah mekanisme pertahanan diri dalam tubuh apabila di saluran pernafasan kita dimasuki sesuatu, misalnya saja debu, lendir, asap, makanan di reseptor (hidung, saluran pernafasan hingga telinga) dengan itu reseptor akan mengiriman sinyal pada otot-otot tubuh untuk mengeluarkan benda asing tadi, karena itu terjadilah batuk.
Penyebab, Gejala dan Obat Batuk Bronkitis Apotik Paling Mujarab dan Dijual Bebas dengan Harga Miring
Sebelum kita membahas tentang obat apotik untuk batuk bronkitis , terlebih dulu kita juga mengenal jenis-jenis batuk. Batuk sendiri dibagi menjadi dua, batuk berdahak atau tidak berdahak, batuk tidak berdahak sering disebut batuk kering atau batuk non produktif, sedangkan batuk berdahak disebut batuk produktif, apa beda dari keduanya, mari kita simak bersama-sama
Batuk Kering (Non Produktif)
Batuk jenis inilah yang disebut batuk dari jenis yang bukan penyakit, artinya sebagai reaksi spontan apabila tubuh kita kemasukan sesuatu lewat reseptor tadi, walaupun ada pula yang menjadi tanda kalau batuk ini terjadi ketika gejala flu akan berakhir.
Penyebab batuk Non Produktif
Ada beberapa penyebab dari terjadinya batuk kering ini, yakni
1 Infeksi Virus
Virus yang masuk ke dalam tubuh sering menyebabkan batuk secara berlebihan, virus yang sering disebut common cold ini terjadi ketika durasinya mencapai seminggu lebih, bahkan bertambah parah bahkan di malam hari
2. Bronchopasme
Iritasi spasme atau penyempitan saluran bronchus juga dapat menjadi penyebab bertambah parahnya batuk terutama di malam hari yang biasanya terjadi secara tiba-tiba dan sering terjadi oleh anak-anak
3. Alergi
Alergi juga dikenal sebagai sistem pertahanan untuk mengeluarkan reaksi dari dalam tubuh akibat kelebihan pada hal-hal tertentu, misalnya protein. Pada kasus batuk alergi yang dikeluarkan dalam bentuk tekanan pada otot-otot bagian tertentu, sehingga memungkinkan benda asing bisa keluar.
4. Asma
Memang batuk dan asma sungguh berbeda, tetapi karena bersumber dari saluran pernafasan, tak heran jika batuk memiliki dampak yang cukup besar sebagai pemicu penyakit asma
Saluran pernafasan terblokir
Saluran pernafasan itu terblokir karena benda asing yang diantaranya obat-obatan seperti berlebihan menelan pil-pil akan menyebabkan batuk kering
Batuk Berdahak (Produktif)
Batuk inilah yang tergolong sulit disembuhkan karena adanya dahak yang muncul dari paru-paru, kemudian sampai ke hidung maupun kerongkongan menimbulkan batuk yang sulit disembuhkan. Seseorang batuk berdahak karena ingin membebaskan kerongkongan dari dahak tersebut agar tidak menghalangi saluran pernafasan, beberapa kondisi yang dapat menyebabkan batu berdahak adalah :
Penyebab batuk Produktif
1 Virus
Virus juga bisa menyebabkan batuk berdahak, dalam keadaan sakit, sistem kekebalan tubuh kita lemah, virus mudah masuk, dan kita menjadi batuk, batuk yang berdahak ini biasanya muncul dari dalam tenggorokan
2. Bakteri
Penyebab lainnya adalah karena bakteri, sebagaimana yang sering kita temui batuk yang disebabkan oleh bakteri misalnya bronchitis, sinusitis hingga TBC
3. Flu atau Pilek
Banyak yang mengira, batuklah yang menyebabkan flu, yang terjadi justru sebaliknya, flu dan pileklah yang menyebabkan batuk, cairan yang terdapat pada hidung akan turun ke kerongkongan dan akhirnya memicu batuk
4. Merokok
Hentikan kebiasaan merokok anda, karena lama kelamaan asap rokok yang masuk ke dalam tubuh, paru-paru menybabkan lendir yang tersimpan dalam paru-paru, dan akhirnya menyebabkan batuk
Pencegahan Batuk Secara Alami
Karena bukan penyakit terkadang batuk bisa disembuhkan secara alami, yakni dengan beberapa cara teknik pengobatan alami maupun pencegahan, cara tersebut misalnya
1. Jangan biarkan kerongkongan anda kering, dengan selalu membasahi dengan air, akan membuat batuk kering perlahan-lahan hilang dan batuk basah (berdahak) juga bisa hilang karena larut ke lambung oleh air yang sering kita minum
2. Campurkan madu atau air hangat ke dalam minuman anda, atau jeruk nipis dan air hangat juga efektif untuk menghilangkan rasa gatal yang bisa menyebabkan batuk
3. Untuk batuk kering juga dapat diatasi dengan meninggikan posisi saat tidur
4. Jangan merokok di sekitar orang yang batuk, atau kita yang terkena batuk, mengalah untuk tidak berdekatan dengan perokok, karena orang yang batuk bisa lebih sensitif dari asap rokok
Jika tengan berada di kawasan yang rawan polusi, hendaklah selalu menutup hidung dengan masker, syal atau sapu tangan ini untuk mencegah agar jangan sampai batuk kita menjadi semakin parah
Batuk Bronkitis
Lantas apa yang dimaksud dengan penyakit bronkitis? Bronkitis adalah penyakit yang disebabkan karena infeksi pada saluran bronkitis di paru-paru. Saluran bronkitis adalah saluran pipa kecil yang sumbernya berasal dari trakea yang bisa dihubungkan dengan saluran pernafasan atas hidung, tenggorokan dan juga sinus ke paru-paru.
Gejala Batuk Bronkitis
Gejala yang ditunjukkan penyakit bronkitis adalah flu, pilek dan juga batuk, namun batuk akan menjadi lebih parah, jika menyebar ke bronkus.
Peradangan yang terjadi karena penyakit bronkitis menyebabkan lendir yang diproduksi lebih banyak. Dahak sendiri bisa merespon dari terjadinya batuk untuk mengeluarkannya.
Nah, Ini Dia Obat Batuk Bronkitis Apotik
Nah, seperti apa memilih obat batuk yang tepat atau obat batuk bronkitis apotik? Nampaknya kita perlu juga untuk memilih obat batuk yang paling tepat juga
Memilih obat batuk yang tepat adalah yang mengandung ekpektoran dan antitusif, ekpektoran adalah untuk mengencerkan dahak dengan demikian membuat dahak cepat keluar. Adapun antitusif berguna untuk menekan batuk kering yang sangat mengganggu, tetapi tidak dianjurkan digunakan pada batuk berdahak. Selain itu antitusif juga berfungsi untuk melegakan saluran pernaasan, serta mencegah munculnya infeksi bakteri lagi.
Didalam mengonsumsi obat batuk tadi, jika tidak sembuh, malah semakin parah yang ditandai dengan sulit bernafas, demam tinggi, nyeri di dada, atau batuk yang mengeluarkan darah dalam jangka waktu selama 2 minggu atau lebih, maka segeralah untuk berkonsultasi ke dokter karena siapa tahu karena adanya penyakit lain, dan batuk hanya sebagai gejala saja
1. Amoxil
Merupakan obat antibiotik yang efektif melawan bakteri, ini untuk mengobati beberapa penyakit seperti tonsilitis, pneumonia, bronchitis dan lain sebagainya, amoxil merupakan obat generik yang lebih dikenal dengan amoxicillin. Di apotik harga obat batuk bronkitis apotik yang satu ini sekitar 40 ribuan 10 strip
2. Augmentin
Adalah kombinasi dari amoxicillin dan clavulanate potassium yang tidak hanya ampuh untu bronkitis saja tetapi juga infeksi bakteri di kulit, sinusitis dan lain sebagainya. Harga obat batuk bronkitis kronis ini di medicastore, tablet 625 mg adalah sekitar Rp 502.765
3. Bactrim
Obat Batuk Bronkitis Apotik ini Adalah obat kombinasi antara sulfamethoxazole dan trimethoprim yang mana keduanya ba untuk mengatasi infeksi akibat bakteri. Bactrim mebantu untuk mengatasi penyakit bronkhitis, diare dan infeksi pada telinga. Adapun harga bactrim obat batuk bronkitis akut ini cukup murah, yakni hanya Rp 6.625 di apotik
Gunakanlah obat diatas sesuai petunjuk dokter.
Nah, itu tadi obat batuk bronkitis yang dijual di apotik yang bisa kami obatapotiks.blogspot.com rekomendasikan, semoga lekas sembuh